Kandungan Obat, Apa yang Perlu Diketahui?

0 Comments


kandungan obat atau bahan aktif obat merupakan bagian penting dari suatu sediaan obat. Kandungan obat ini yang akan berperan apakah akan menghasilkan efek yang diinginkan sebagai obat untuk mengatasi keluhan atau gejala yang tidak mengenakkan yang kita rasakan dan juga efek yang tidak diinginkan, seperti efek samping. Video ini menjelaskan tentang pentingnya memahami kandungan bahan aktif suatu obat dengan contoh adalah obat dengan nama dagang Panadol. Semoga sajian ini bermanfaat bagi pemirsa dan orang-orang yang ada disekitar kita dan lebih memahami bahwa kandungan obat berbeda dalam nama dagang yang berbeda.

klik disini !!! Kandungan Obat, Apa yang Perlu Diketahui?

Tags: ,

Leave a Reply

Your email address will not be published.